Laga Real Madrid vs Athletic Bilbao yang dijadwalkan berlangsung akhir 16 Oktober harus ditunda. Pihak LaLiga belum memutuskan tanggal pengganti laga ini.
Inter Milan memiliki anomali di depan gawang lawan di Serie A dan Liga Champions. Bagaimana penjelasan Simone Inzaghi tentang tumpulnya Inter di Eropa?
Manchester United harus waspada dengan Edin Dzeko saat bertemu AS Roma di semifinal Liga Europa. Striker Bosnia-Herzegovina itu sangat buas di Old Trafford.
Real Madrid tersisih di semifinal Liga Champions, setelah dikalahkan Chelsea. Los Blancos sungguh naik-turun menjalani Liga Champions seperti roller coaster.
Borussia Moenchengladbach bertekad membuktikan kelayakan mereka lolos ke 16 besar Liga Champions. Mereka bersiap melanjutkan kejutan saat jumpa Manchester City.