Komisi III DPR menggelar RDPU, menegaskan Polri tetap di bawah Presiden. Reformasi kultural diharapkan menjadikan Polri lebih profesional dan akuntabel.
Menteri HAM Natalius Pigai menjelaskan usulannya untuk menyediakan tempat khusus demonstran di DPR RI. Ia mengatakan negara wajib menyediakan ruang demokrasi.