detikFood
Bubble Tea a la Kafe Bisa Dibuat Sendiri dengan Cara Praktis Ini
Bubble tea asal Taiwan bisa jadi sajian buka puasa yang enak. Sayangnya banyak kafe dan jaringan penjual bubble tea menyajikan minuman yang kaya akan gula dan kalori. Anda bisa membuat minuman ini sendiri berikut pearl kenyal.
Kamis, 26 Jun 2014 13:09 WIB







































