Sepakbola
Perayaan Gelar Juara PSG Diganggu Aksi Kekerasan
Proses perayaan keberhasilan Paris Saint-Germain menjuarai Ligue 1 harus berakhir lebih cepat dari jadwal, setelah adanya keributan antara para suporter dengan pihak kepolisian.
Selasa, 14 Mei 2013 04:34 WIB







































