Dirut Jiwasraya Hexana Tri Sasongko menjamin kasus yang membelit Benny Tjokro, Dirut Hanson International, tak akan ganggu proses mencicil dana nasabah.
Presiden Jokowi menggelar salat Idul Fitri di Istana Bogor, Jawa Barat. Jokowi salat berjemaah bersama Ibu Negara Iriana dan putra bungsunya Kaesang Pangarep.
Kejagung menetapkan tersangka baru dalam kasus dugaan gratifikasi terhadap mantan Dirut BTN, H Maryono. Tersangka adalah Komut PT Pelangi Putra Mandiri.
Selama Ramadhan dan Lebaran tahun ini, aktivitas berkomunikasi masyarakat di rumah diperkirakan akan terus meningkat. XL Axiata bersiap mengantisipasinya.
Pelni meminta maaf kepada Ketua Bidang Pengurus MUI Pusat KH Cholil Nafis, yang turut diundang jadi pembicara dalam poster acara yang telah dibatalkan itu.
PT Pertamina (Persero) menyalurkan bantuan senilai Rp 17,2 miliar yang diberikan kepada 40.224 anak panti asuhan, penyandang disabilitas (difabel), dan lansia.