Tidak hanya di Kota Bogor, ribuan orang di wilayah Kabupaten Bogor juga terkena dampak musim kemarau yang sudah berlangsung sejak 2 bulan terakhir ini.
Salah satu penyebab kekeringan yang melanda sejumlah daerah di Indonesia disebabkan karena kurangnya cadangan air. Perlu adanya gerakan bersama sadar lingkungan