detikSport
Nadal dan Djokovic ke Perempatfinal
Rafael Nadal akhirnya melaju ke babak perempatfinal Dubai International Championships. Langkahnya itu juga diikuti oleh juara Australia Terbuka, Novak Djokovic.
Kamis, 06 Mar 2008 02:35 WIB







































