detikNews
Hari Ini RSPP Bakal Diserbu Pendemo Anti Soeharto
Sekitar 1.000 massa dari berbagai elemen dijadwalkan akan menyerbu RS Pusat Pertamina. Mereka akan menggelar aksi dengan berbagai tuntutan terhadap mantan Presiden Soeharto.
Sabtu, 19 Jan 2008 08:03 WIB







































