detikNews
Agenda Boediono ke Mentawai Disesuaikan dengan Jadwal SBY
Rangkaian agenda peninjauan Wapres Boediono ke Mentawai, disesuaikan dengan kedatangan Presiden SBY di Padang. Penyesuaian berupa pemadatan acara, bukan membatalkan peninjauan ke lapangan.
Rabu, 27 Okt 2010 10:01 WIB







































