Saat ini vendor Android saling berlomba menyuguhkan layar dengan refresh rate tinggi ke ponselnya. Sayangnya, hal tersebut tidak berlaku di Galaxy Note 20.
Setelah menggandeng BLACKPINK untuk series A. Samsung kini juga akan mengeluarkan seri S20+ edisi spesial BTS. Ponsel versi BTS tersebut akan berwarna ungu.