detikNews
Hujan Berkabut Selimuti One Way Jalur Puncak
Masa berlibur akhir pekan telah berakhir. Warga Jakarta yang berlibur ke kawasan Puncak memadati jalur Puncak-Ciawi. Akibatnya, sistem one way diberlakukan.
Minggu, 11 Nov 2007 17:24 WIB







































