detikNews
Mahasiswa Semarang Tuntut Kemenangan SBY-JK Dianulir
Sejumlah mahasiswa yang tergabung dalam BEM KM Universitas Diponegoro Semarang berunjuk rasa menuntut kemenangan SBY-JK dianulir, karena pasangan tersebut menerima dana korupsi DKP.
Selasa, 29 Mei 2007 12:13 WIB







































