detikNews
Selundupkan Sabu, 2 WNA Ditangkap di Malaysia
Dua WNA ditangkap oleh kepolisian Malaysia terkait kasus penyelundupan sabu. Wanita berkebangsaan Australia dan pria berkebangsaan Nigeria ini tertangkap basah membawa sabu seberat 1 kg dalam mobil mereka.
Sabtu, 28 Jul 2012 15:02 WIB







































