detikHealth
Hah! Tanggal 7 Januari Diyakini Paling Rentan Terjadi Perselingkuhan
Tahun 2012 sudah berlalu dan tahun baru sudah dimulai. Tapi hati-hati, tanggal 7 Januari mendatang kabarnya adalah tanggal paling rentan selingkuh dalam setahun.
Jumat, 04 Jan 2013 09:44 WIB







































