PialaEropa
Rusia Kembali Makan Korban
Timnas Rusia kembali memakan korban. Setelah sukses menggunduli Kazakstan 6-0 pekan lalu, kini giliran Serbia yang dipukul 2-1 dalam laga pemanasan Euro 2008 pada Kamis, (29/7/2008), dini hari WIB.
Kamis, 29 Mei 2008 04:35 WIB







































