Insiden Jamarat, Mina, telah merenggut nyawa Satimin (65). Meski jasadnya tidak dikirim ke Indonesia, surat kematiannya akan dikirim dari Arab Saudi pada hari ini.
Kabar bohong menggelinding kencang melalui SMS yang diterima para jamaah haji Indonesia dan para petugas haji Indonesia di Mina. Siapa pembuat SMS bohong itu?
Kawasan Jamarat semakin dijubeli para jamaah haji sejak dhuhur hingga malam ini. Polisi dan tentara Arab Saudi dikerahkan membarikade jalan di kawasan jamarat.