detikNews
Buruh Gemakan 732 Hari Tolak Outsourcing
Sekitar 100 orang dari Serikat Buruh Sejahtera Indonesia (SBSI) 1992 berunjuk rasa di depan Gedung Sate. Aksi ini sekaligus launching Gerakan 732 Hari Tolak Outsourcing.
Senin, 10 Okt 2011 11:33 WIB







































