detikFood
Peringatan Food Revolution Day Sukses Digelar di Jakarta
Ada yang istimewa pada Sabtu (19/05) lalu. Food Revolution Day yang diusung oleh Jamie Oliver sukses diselenggarakan di berbagai wilayah di dunia. Indonesiapun turut menyelenggarakan acara serupa, dengan nama Food Revolution Day Java yang berlangsung meriah!
Senin, 21 Mei 2012 11:43 WIB







































