Pemain Ajax, Antony, dikabarkan setuju untuk bergabung dengan Manchester United. Pelatih De Amsterdammers, Alfred Schreuder, menilai kini segalanya soal duit.
Manchester United (MU) pede bangkit lagi usai dikalahkan Real Soceidad. MU ingin melanjutkan tren positif di Premier League usai empat kali menang beruntun.