detikNews
Polisi Telusuri Jaringan Penjual Ekstasi Online Anak Rano Karno
Anak angkat Wakil Gubernur Banten Rano Karno, Raka Widyarma, tertangkap polisi saat memesan ekstasi via online. Penyidik kepolisian tengah menelusuri jaringan penjualan ekstasi online dari Malaysia ini.
Minggu, 11 Mar 2012 03:03 WIB







































