Rollingstone
Formula Kesuksesan Fatboy Slim
Rabu malam ini di Central Park Ballroom, Jakarta Barat, akan ada banyak hadirin yang berada di bawah pengaruh alkohol dan mungkin zat-zat lain sambil berdansa dan menikmati musik yang diputar oleh Fatboy Slim. Yang pasti, Fatboy Slim sendiri tidak akan termasuk salah satu dari mereka, karena dia sudah tidak mengonsumsi alkohol dan zat-zat lainnya sejak masuk rehab di tahun 2009 untuk mengatasi kecanduannya pada alkohol.
Rabu, 08 Jun 2011 10:53 WIB







































