detikHealth
Kaki dan Tangan Anak Sering Berkeringat
Dok, anak saya umur 3 tahun. Akhir-akhir ini tangan dan kakinya kadang berkeringat, mesti ia tidak beraktivitas. Pertanyaan saya apakah hal tersebut normal atau merupakan gejala suatu penyakit?
Senin, 04 Okt 2010 12:02 WIB







































