HP layar lipat Oppo Find N2 debut di China dengan desain engsel baru yang membuat lipatan di layarnya semakin tidak kelihatan. Seperti apa spesifikasinya?
IKA Unhas Sulsel menggelar tarik tambang untuk pecahkan rekor MURI peserta terbanyak 5.000 orang. Namun kegiatan ini membuat 1 peserta tewas, 8 lainnya luka.
Seorang wanita peserta tarik tambang IKA Unhas tewas terbentur aspal di Jalan Jenderal Sudirman, Makassar. Panitia membantah lalai terkait insiden ini.