Sepakbola
"Ini Anugerah Buat Kami"
Kemenangan Persipura Jayapura di babak final Liga Djarum Indonesia 2005 disyukuri oleh pelatih Rahmad Darmawan. "Ini anugerah buat kami," ujarnya.
Minggu, 25 Sep 2005 23:37 WIB







































