detikSport
Pembalap Wanita Puaskan Minardi
Katherine Legge, pembalap wanita yang dites pertama kalinya oleh Minardi memberikan hasil yang cukup memuaskan. Minardi akan pakai jasa Legge?
Kamis, 24 Nov 2005 06:01 WIB







































