detikNews
Wakapolri Sebut Sespimti 2017 yang Terbaik dalam 5 Tahun Terakhir
Wakapolri Komjen Syafruddin memberi arahan kepada 210 peserta Sespimti yang telah lolos sampai tahap akhir. Dia menyebut seleksi tahun ini sebagai yang terbaik.
Senin, 25 Sep 2017 21:19 WIB







































