Kasus Corona di DKI Jakarta melonjak. Pemprov DKI Jakarta bakal mempersiapkan tempat isolasi terpusat, seperti GOR, masjid, rusun, hingga wisma-wisma milik DKI.
Pada hari biasa, peziarah di makam Sunan Kudus berada di kisaran 1.500 hingga 2.000 orang per hari. Lonjakan peziarah dampak dari Corona yang semakin landai.
Pemerintah secara resmi telah mengubah istilah pembatasan aktivitas sosial yang berlaku di Indonesia dari PPKM darurat menjadi PPKM level 3 dan PPKM level 4.
Selebgram Gebby Vesta marah-marah karena diminta menunjukkan surat keterangan RT/RW saat hendak naik pesawat. Pihak KKP Bandara Soetta memberi penjelasan.
Persija Jakarta merespons badai COVID-19 yang melibatkan banyak klub-klub BRI Liga 1 2021. Macan Kemayoran menggalakkan 3T (Testing, Tracing, Treatment).