Baim Wong dan Paula Verhoeven telah menikah tiga bulan lalu. Kabar gembira tentang momongan tersirat dari ucapan para sahabat yang menyebut Paula tengah hamil.
Dian Pramana Poetra, musisi legendaris Tanah Air, tutup usia karena penyakit leukemia stadium 4 yang dideritanya. Kariernya moncer hingga ke mancanegara.