Anggota DPR Achmad Hatari diduga melanggar aturan Pilkada 2020 karena menghadiri acara salah satu paslon di Malut saat reses. Hatari memberikan klarifikasi.
Bupati Halmahera Timur Muhdin Ma'bud meninggal setelah mendaftar untuk Pilkada 2020. Sebelum meninggal, Muhdin tengah berorasi politik di depan pendukungnya.
Satgas COVID-19 menyampaikan perkembangan zona risiko virus Corona (COVID-19) di Indonesia. Terjadi peningkatan pada zona dengan risiko tinggi atau zona merah.