Emmanuel Macron sebut pembajakan kapal bantuan Gaza oleh Israel memalukan. Menurutnya, pembajakan itu tak dapat diterima mengingat kondisi kelaparan di Gaza.
Filipina yang hampir tiap tahun dilanda banjir menghadapi kemarahan publik, usai demonstran menuding pejabat menjalankan proyek pengendalian banjir yang buruk.
PM Israel Netanyahu kembali memberikan reaksi terhadap pernyataan bersama Prancis-Inggris-Kanada terkait Gaza. Netanyahu menuduh 3 negara itu membantu Hamas.
Netanyahu menuduh pemimpin Prancis, Inggris, dan Kanada membantu Hamas usai mereka mengancam "tindakan konkret" jika Israel tak berhenti menyerang Gaza.
Menteri Kebudayaan Fadli Zon tanggapi situs sejarah di Raja Ampat yang terancam karena aktivitas tambang nikel. Kementerian Kebudayaan siap untuk menyelamatkan.