detikNews
Buruh Turun ke Jalan 1 Mei, Jamin Tak Rusuh Apalagi Blokir Tol
Massa buruh akan turun ke jalan pada 1 Mei besok. Aksi ke jalan ini sebagai peringatan hari buruh. Puluhan ribu buruh akan long march dari HI menuju Istana. Para buruh menjamin aksi mereka tertib.
Rabu, 30 Apr 2014 07:19 WIB







































