detikHealth
Sebentar Lagi Melahirkan? Ini Dia Pilihan Cara Bersalin
Melahirkan anak ada banyak tekniknya. Secara umum dikenal 2 macam yakni alami dan lewat operasi. Lebih spesifik lagi, ada banyak pilihan teknik untuk melahirkan secara normal mulai dari melahirkan di air hingga menggunakan hipnosis.
Rabu, 10 Apr 2013 11:03 WIB







































