Selama ini, destinasi dan atraksi wisata Bali terpusat di bagian selatan. Agar pembangunan pariwisata merata, Bali membutuhkan bandara serta dermaga baru.
PT Pelindo III berencana menggarap proyek pengembangan tiga dermaga di kawasan timur Indonesia. Peletakan batu pertama dilakukan pada Desember tahun ini.