Sepakbola
Hasil Liga Italia: Dihajar Atalanta 1-4, Laju Perkasa Inter Terhenti
Inter Milan menelan kekalahan telak 1-4 saat bertandang ke Atalanta. Kekalahan ini mengakhiri rangkaian tujuh kemenangan beruntun Nerazzurri di Serie A.
Minggu, 11 Nov 2018 20:40 WIB







































