Seperti Yogyakarta dan Solo, Semarang juga memiliki modal untuk menyedot wisatawan. Traveler disuguhi wisata perkotaan, sejarah, kuliner, dan alam. Komplet!
Kendaraan-kendaraan besar ditengarai menjadi salah satu penyebab macet di kawasan puncak. Pada akhir pekan ini, aktivitas kendaraan besar akan dibatasi.
Polisi Resor Bogor, Polda Jawa Barat mulai melakukan uji coba pembatasan kendaraan besar untuk masuk ke jalur alternatif Puncak, Kabupaten Bogor, Minggu.
Kamu yang masih cari ide destinasi untuk liburan cuti bersama akhir Oktober, ke Kuningan saja. Di sana ada Kebun Raya kuningan yang sangat luas dan indah.
Pemudik yang melintasi jalur pantura wilayah Situbondo, bisa mampir ke 5 rest area ini. Di sini, pengendara bisa berwisata dan menikmati pemandangan ciamik.
Sejumlah wisata baru di Kudus terus bermunculan. Salah satunya wisata Pinus Kajar Park yang berada di lereng Gunung Muria. Lalu seperti apa keindahannya?