Eks bintang Manchester United Rio Ferdinand menilai Paris Saint-Germain akan menyisihkan Arsenal, untuk kemudian berjumpa Barcelona di final Liga Champions.
Performa Jay Idzes saat menghadapi Inter Milan diapresiasi media lokal Venezia. Bek Timnas Indonesia itu dianggap sebagai pemimpin lini belakang I Lagunari.