PSBB Kota Tegal akhirnya disetujui Menkes Terawan Agus Putranto. Sebelumnya, Kota Tegal sempat heboh lockdown lokal dengan pemasangan beton untuk tangkal Corona
Menteri Kesehatan, Terawan Agus Putranto kembali menyetujui pemberlakuan PSBB di satu provinsi. Kali ini Terawan menyetujui PSBB berlaku di seluruh Jawa Barat.