detikNews
Kota Tua, Jalan-jalan Melihat Potret Jakarta di Masa Kolonial
Libur panjang pekan ini banyak dimanfaatkan oleh sebagian orang untuk berekreasi bersama keluarga. Berbagai tempat kongkow-kongkow untuk melepas penat maupun mencuci mata pun ramai dikunjungi orang.
Sabtu, 04 Apr 2015 11:56 WIB







































