Spanyol menarik pulang Dubesnya dari Tel Aviv pada Senin (8/9) setelah terlibat cekcok dengan pemerintah Israel, yang menuduh Madrid melakukan antisemitisme.
Timnas Italia susah payah menaklukkan Israel dalam duel yang diwarnai sembilan gol. Pelatih Gli Azzurri, Gennaro Gattuso, mengakui laga ini yang paling gila.
Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu mengeluarkan ultimatum terbaru kepada warga Gaza. Netanyahu meminta warga meninggalkan Gaza sesegera mungkin.
Israel menolak tawaran Hamas yang menyatakan siap membebaskan sandera Amerika-Israel jika Tel Aviv memulai perundingan untuk tahap kedua gencatan senjata Gaza.
Meningkatnya konflik Iran-Israel telah membuat perang di Jalur Gaza tidak lagi menjadi sorotan media. Namun, laporan terkini dari sana menimbulkan kehebohan.
Pemimpin tertinggi Iran, Ali Khamenei, bersumpah negaranya tidak akan menunjukkan belas kasihan terhadap para penguasa Israel. Berikut pernyataan lengkapnya.