detikRamadan
Harifin Tumpa Tak Pernah Mudik Lagi
Lebaran tinggal seminggu lagi. Ribuan warga Jakarta sudah siap-siap mudik ke kampung halaman mulai nanti malam. Tapi tradisi tahunan ini sudah tidak dilakukan oleh Ketua MA Harifin Tumpa.
Jumat, 03 Sep 2010 15:07 WIB







































