detikTravel
Pantai Gesing, Hamparan Samudera di Balik Bukit Karang
Berbekal informasi seadanya berangkatlah kami bertujuh menuju Pantai Gesing itu. Perjalanan yang mengasyikkan dengan suguhan panorama khas pegunungan Selatan, jalan berliku, tanjakan, dan turunan ekstrem dengan pinggir-pinggir jalan berupa jurang.
Rabu, 14 Des 2011 14:48 WIB







































