detikFood
Minuman Berenergi Dicampur Vodka Berbahaya Bagi Kesehatan
Mencampur minuman berenergi yang tinggi akan kadar kafein dengan minuman beralkohol sering dilakukan orang saat minum bersama. Campuran ini dipercaya dapat menghilangkan rasa pahit alkhohol dan membuat minuman semakin nikmat.
Senin, 16 Sep 2013 18:14 WIB







































