Sepakbola
Mesir Bantah Pemainnya Berpesta
Timnas Mesir menjadi korban kriminalitas saat hotel mereka di Johannesburg dibobol maling. The Pharaohs membantah bahwa kejadian itu berlangsung saat para pemainnya berpesta pora.
Senin, 22 Jun 2009 10:07 WIB







































