detikNews
Teriak Ingin Bunuh Semua Yahudi, Penumpang Pesawat Ditangkap di AS
Seorang penumpang ditangkap otoritas AS beberapa menit sebelum pesawat lepas landas. Pria bernama Mansor Mohammed Asad itu ditangkap karena berteriak-teriak bahwa dia ingin membunuh semua Yahudi.
Jumat, 08 Jan 2010 11:06 WIB







































