Hindari Kesalahan Make-up Ini Saat ke Kantor
Ingin tetap tampil cantik di kantor tidak harus memakai make-up berlebihan. Saat bekerja, memakai riasan tipis justru akan mengeluarkan aura kecantikan yang maksimal.
Jumat, 25 Mar 2011 07:50 WIB







































