detikNews
Dari Si Miskin untuk Capres dan Cawapres
Masih cukup banyak daerah yang memiliki proporsi penduduk miskin lebih dari 20 persen. Data BPS (2008) mencatat daerah tersebut antara lain: NAD, Bengkulu, Lampung, NTB, NTT, Sulawesi Tengah, Gorontalo, Maluku, Papua Barat dan Papua.
Rabu, 24 Jun 2009 18:43 WIB







































