detikFinance
Bos PT KAI: Sudah Lama RI Merdeka, Kereta Tak Ada AC
Sejak Indonesia merdeka hampir 68 tahun silam, masih ada kereta penumpang jarak jauh dan KRL Jabodetabek yang gerbong keretanya tak dipasang pendingin ruangan (AC).
Senin, 04 Mar 2013 12:20 WIB







































