Di Bandung ada Roti Macan yang viral sampai memiliki antrean mengular. Menu roti cranberry cheese menjadi primadona hingga beberapa bakery dan kafe menirunya.
Berbagai pihak harus turut berupaya kurangi limbah plastik. Misalnya, mulai menggunakan paper bag yang lebih ramah lingkungan untuk menggantikan tas plastik.
Kawasan Bintaro terkenal dengan hadirnya beragam kafe yang asyik buat nongkrong. Beberapa konsepnya memiliki suasana alam sejuk dan asri. Berikut daftarnya!
Dalam Business Matching ini, pelaku UMKM khususnya dari industri perkopian Tanah Air akan bertemu dengan calon buyer dari Kanada, Jerman, dan Filipina.
Baru-baru ini ada coffee shop yang viral karena lokasinya yang unik. Berada di atas rooftop sebuah mall, tempat ini cocok untuk bersantai sambil menikmati sore.