detikNews
Mabes Polri Masih Lacak Kemungkinan Bom Bunuh Diri
Mabes Polri belum bisa memastikan apakah bom yang meledak di Hotel JW Marriott dan Ritz Carlton merupakan bom bunuh diri menyusul ditemukannya korban tewas tanpa kepala di lokasi bom. Mabes Polri masih melakukan pelacakan.
Jumat, 17 Jul 2009 16:34 WIB







































