detikFood
Memilih Macha Yang Bagus
Pilih teh hijau bubuk atau macha yang berkualitas bagus dan warna bubuknya tidak terlalu hijau pekat. Simpan sisa macha dalam kemasannya di dalam lemari es dan tutup rapat agar aromanya tetap awet.
Senin, 29 Agu 2005 09:15 WIB







































